Khazanah Ramadhan Hadir Kembali, Berbagai Kegiatan Disiapkan

Dinas Pariwisata NTB matangkan kegiatan yang akan diselenggarakan selama bulan suci Ramadhan tahun 2022 ini. Bertempat di Islamic Center, pada pertemuan tersebut membahas beberapa rangkaian acara yang akan diselenggarakan, seperti penyelenggaraan sholat terawih dan witir, qiyamullail, kajian-kajian dari beberapa ulama, pembagian takjil bagi para pengunjung Islamic Center. “Ini merupakan kegiatan Read more…

Dispar Prov NTB Raih Perangkat Daerah Terbaik Pada Musrenbang RKPD NTB 2023

Puncak acara Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah  (RKPD) Provinsi NTB 2023, telah sukses terselenggara pada (31/3) lalu bertempat di Hotel Lombok Raya. Dengan mengusung tema “Sinergi Kuat Kinerja Hebat”, acara ini dibuka langsung oleh Gubernur Nusa Tenggara Barat, Dr. H. Zulkieflimansyah, S.E., M.Sc, dan kemudian dirangkaikan dengan Read more…

1st Digital Economy Working Group Meeting di Lombok: Pemprov NTB promosikan NTB lewat Tari

Pertemuan pertama Digital Economy Working Group (DEWG) G20 dengan tema “Achieving A Resilient Recovery: Working Together For A More Inclusive, Empowering, And Sustainable Digital Transformation” telah sukses diselenggarakan pada Selasa (29/3) kemarin lho, Sob! Acara yang dipusatkan di Aruna Senggigi Resort and Convention, Lombok Barat ini terselenggara hybrid dan diikuti Read more…