Berita Media Rapat
Dispar NTB Pantau Kesiapan Akomodasi dan Paket Wisata Selama Penyelenggaraan MXGP
Beberapa minggu penyelenggeraan MXGP Sumbawa dan Lombok, Dinas Pariwisata Provinsi Nusa Tenggara Barat matangkan kesiapan akomodasi dan paket-paket wisata selama penyelenggaraan event nanti. Untuk mematangkan kesiapan tersebut, Dispar NTB mengundang para asosiasi dibidang akomodasi dan travel agent pada Rabu (24/5) pagi. Dibuka langsung oleh Kepala Dinas Pariwisat NTB, Jamaluddin menyampaikan Read more…